English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Jumat, 22 Juni 2012

Cara menghilangkan tulisan Diberdayakan oleh blogger pada blogspot

Cara menghilangkan tulisan diberdayakan oleh blogger pada blogspot -
Sobat Semua Pasti Tau kan,,,Setiap Blogger Gratis Pasti Ada Tulisan  diberdayakan oleh blogger,,Letaknya di bawah,,kalau masih ga tau...
Nih Saya Kasih ScreenShotnya :
Free Share Tips and Trick


Yupzzz... langsung aja caranya deh ya, lagi males merangkai kata :p


Caranya cukup gampang, temen-temen tinggal mengikuti langkah-langkah dibawah ini:

1. Temen-temen harus Login dululah :D
2. Trus ke Template -> Klik Edit HTML
3. Setelah itu centang "Expand Template Widget"
4. Cari kode ]]></b:skin, atau tekan Ctrl+f untuk memudahkan pencarian
5. Copy kode dibawah ini dan letakkan tepat diatas kode ]]></b:skin :

#Attribution1 {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}


6. Klik Simpan Template




Tadaaa..... Tulisan "Diberdayakan oleh blogger" pada blog temen-temen sudah hilang begitu saja :p




SEMOGA POSTINGAN INI BERMANFAAT
Cara menghilangkan tulisan Diberdayakan oleh blogger pada blogspot 9out of 10 based on 10 ratings. 9 user reviews.

Ditulis Oleh : Unknown Admin Tempat Berbagi Ilmu Untuk Sesama

Artikel Cara menghilangkan tulisan Diberdayakan oleh blogger pada blogspot Ini Diposting Oleh Unknown Pada Hari Jumat, 22 Juni 2012. Terimakasih atas kunjungan Anda Serta Kesediaan Anda Membaca Artikel Ini. Kritik dan Saran Dapat Anda Sampaikan Melalui Kotak Komentar.

Comments
0 Comments

0 komentar

Posting Komentar

Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan ribuan terimakasih kepada kalian yang telah berkunjung maupun berkomentar di blog saya ini.

Bagi Sobat yang ingin berkomentar tentang blog atau postingan saya,mohon jangan membuat SPAM